Senin, 23 Januari 2017

Cream Penghilang Bekas Jerawat dan Pemutih Wajah Yang Di Jual Di Apotik Dan Harganya

Jerawat, tak ada bosan – bosannya membahas masalah kulit yang satu ini. Masalah jerawat sudah tak sedikit lagi orang yang mengalaminya, bahkan dari remaja sampai dewasa. Jerawat yang muncul seringkali meninggalkan bekas yang mencolok berwarna hitam. Tentunya dengan kondisi tersebut membuat wajah terlihat kusam, sehingga rasa percaya diri anda menjadi menurun. Sehingga anda perlu Cream Penghilang Bekas Jerawat untuk memudarkan dan menghilangkan bekas jerawat pada wajah anda. Bekas jerawat muncul bisa dari nodul dan kista, yang di akibatkan pada jerawat dengan tingkat keparahan tinggi yang berkembang dari lapisan dalam kulit sehingga menyebabkan terbentuknya nodul dan kista yang akhirnya menyebabkan munculnya bekas jerawat pada kulit yang biasanya berpotensi membuat bekas jerawat susah untuk dihilangkan.

Jerawat Bisa Dikarenakan Obat Kimia, Pil KB dan Kosmetik

Penyebab jerawat juga muncul karena obat – obatan kimia, selain dari pil KB ada pula beberapa obat dari bahan kimia yang dapat memicu munculnya bekas jerawat, seperti obat yang mengandung sitotastik, klopromazine dan minosiklin, juga dari kosmetik ada beberapa kosmetik yang mengandung pewarna, parfum serta bahan lainnya yang dapat memicu timbulnya bekas jerawat berwarna hitam, karena bahan tersebut akan mengalami fotosintesis yang lebih apabila terkena sinar ultraviolet atau terkena paparan sinar matahari secara langsung dapat menyebabkan kulit sensitif sehingga berhati – hatilah saat memilih produk kosmetik apalagi untuk kulit wajah.

Cream Penghilang Bekas Jerawat dan Pemutih Wajah Yang Di Jual Di Apotik Dan Harganya

Cream Penghilang Bekas Jerawat dan Pemutih Wajah Yang Di Jual Di Apotik Dan Harganya

Bekas jerawat juga memiliki ciri – ciri seperti berwarna coklat atau kehitaman, kemerah – merahan, dan bintik hitam yang hal tersebut merupakan ciri yang khas bagi bekas jerawat, selain itu biasanya bintik – bintik hitam bekas jerawat yang pada kondisi ringan akan mudah memudar dengan sendirinya dengan berjanannya waktu juga bisa dibantu oleh beberapa perawatan yang akuran dan tepat. Memang sebagian besar bekas jerawat bisa memudar dengan sendirinya, namun ada juga beberapa bekas jerawat yang susah untuk dihilangkan biasanya untuk jerawat yang parah seperti jerawat yang sampai meradang dan bernanah, pada keadaan jerawat seperti itu akan memicu bekas jerawat serta dapat menyebabkan lubang – lubang kecil pada wajah, yang nantinya akan susah dihilangkan bahkan bisa menjadi bekas permanen.
Sehingga anda perlu gunakan Cream Penghilang Bekas Jerawat yang bagus dan tepat serta aman supaya kulit wajah bebas dari noda dan pastinya putih berseri. Sekarang ini sudah tidak susah lagi untuk mencari cream – cream untuk menghilangkan bekas jerawat dan juga cream untuk memutihkan wajah, di beberapa apotik dan toko obat sekarang sudah tersedia cream – cream tersebut.

Krim Obat Bekas Jerawat Dan Pemutih Wajah di Apotik Serta Harganya


Berikut ini ada beberapa Cream Penghilang Bekas Jerawat dan cream pemutih wajah yang terdapat di apotik yaitu:

1. Melanox Menghilangkan Bekas Jerawat

Melanox merupakan cream yang mengandung hidrokuinon sebanyak 2%. Mengenai hidrokuinon penggunaan hidrokuinon ada standar baku yang aman, pada tahun 2008 hidrokuinon yang aman digunakan tanpa resep dokter yaitu hanya diperbolehkan sampai kadar 0,03%, tetapi sekarang penggunaan hidrokuinon yang diperbolehkan dengan resep dokter dengan kadar 2%. Cream melanox mempunyai beberapa manfaat yang sering dicari – cari para wanita untuk digunakan sebagai cream pemutih wajah dan untuk menghilangkan bekas jerawat. cara kerja dari cream melanox ini yaitu mampu menghambat aktifitas sel – sel melanosit, sel melanosit yaitu sel yang menghasilkan pigmen pada kulit. Selain itu juga melanox mampu melawan bintik hitam, bintik hitam terjadi akibat seringnya terkena paparan sinar matahari secara langsung yang dapat menyebabkan terbentuknya melanin yang berlebih pada kulit sehingga muncul bintik hitam pada wajah, bila anda mengalami masalah tersebut anda dapat gunakan cream melanox untuk menghilangkan bintik hitam, selain itu cream melanox juga mampu menghilangkan bekas jerawat yang berupa flek berwarna kehitaman cream ini cocok digunakan untuk Cream Penghilang Bekas Jerawat cream melanox ini cukup membantu wajah anda kembali cerah dan berseri. Cream melanox ini juga mampu memutihkan dan mencerahkan wajah karena adanya kandungan hidrokuinon yang begitu efektif untuk memutihkan dan mencerahkan kulit wajah tidak dengan pengelupasan, justru menghambatnya.
Hidrokuinon mampu menghambat produksi melanin, zat warna kulit yang di hasilkan oleh sel melanosit, melanin terbentuk ketika terkena paparan sinar matahari secara langsung untuk melindungi kulit dari bahayanya ulta violet dapat mengakibatkan kanker kulit. Selain itu cream melanox juga dapat mencegah penuaan dini, dengan iklim tropis yang bersifat panas yang ada di indonesia kulit menjadikan rentang terkena penuaan dini akibat dari terpapar sinar ultraviolet, sehingga kulit menjadi kusam, berkerut dan mengalami flek hitam.
Penggunaan cream melamox yaitu bersihkan wajah terlebih dahulu, kemudian oleskan sedikit – sedikit pada wajah secara merata, penggunaan cream ini sehari 2 kali pada siang hari (bisa di lapisi dengan sunblock) dan pada malam hari. Penggunaan cream melanox juga perlu diperhatikan apalagi penggunaan dalam jangka panjang yang bisa mengakibatkan efek samping seperti iritasi kulit, perih, gatal dan ochronosis. Jadi setiap penggunaan produk kecantikan harus lebih hati – hati. Cream melanox ini dapat dibeli dibeberapa apotik dan toko obat, harga dari cream melanox ini sekitar Rp 26.000 sampai Rp 32.000.

2. Cream Quinoderm Penghilang Bekas Jerawat

Cream ini merupakan salah satu Cream Penghilang Bekas Jerawat di apotik yang mempunyai formula terkonsentrasi yang mampu memenbus jauh kedalam kulit sehingga dapat menghilangkan kotoran, bakteri serta minyak di pori – pori yang dapat jerawat serta bintik hitam. Kandungan dari cream ini yaitu mengandung bahan kalium hydroxyquinoline sulfat 0,5% b/b, dan cBenzoil peroksida 10% b/b, sehingga cream ini sangat ampuh untuk menyamarkan bekas jerawat.
Cara pemakaian cream ini yaitu bersihkan wajah dan keringkan, setelah itu oleskan cream quinoderm secara tipis – tipis dan merata pada wajah dengan dilakukan pemijatan lembut area wajah yang berbekas jerawat, gunakan cream quinoderm sehari 2 kali pagi dan malam hari. Penggunaan cream quinoderm harus hati – hati hindari daerah pada wajah seperti pada mata, bibir, dan mulut. Cream quinoderm ini dapat digunakan untuk anak – anak, dewasa dan orang tua. Tentunya cream quinoderm ini dapat dibeli diapotik dan toko obat, harga darai cream ini lumayan mahal sekitar Rp 90.000.

3. Derma Nicam Gel Menghilangkan Bekas Jerawat

Apabila kulit anda sensitif anda bisa mencoba menggunakan cream ini untuk mengatasi masalah wajah anda. Kandungan cream Derma Nicam Gel ini hampir sama dengan cream quinoderm hanya saja kadar benzoyl peroxide di dalam cream ini lebih kecil yaitu 4 %, sehingga tidak akan membuat kulit iritasi atau alergi. Cara penggunaan cream ini yaitu oleskan pada wajah secara merata sebelumnya wajah sudah dibersihkan dan di keringkan, pemakaian cream ini dilakukan sehari 2 kali pagi hari dan malam hari. Anda dapat membeli cream ini di apotik atau toko obat. Walaupun cream ini aman tetapi jangan menggunakan cream ini berlebihan karena dapat berbahaya bagi kulit. Harga dari cream ini yaitu sekitar Rp 40.000.

4. Cream walet Penghilang Bekas Jerawat

Cream yang satu ini juga dikenal dengan nama fluocinonid cream yang cream ini bekerja dengan mengangkat sel kulit mati yang menyebabkan bekas jerawat, membantu mengatasi aleri, selain itu cream ini juga untuk mencerahkan wajah. Cara pemakaian Cream Penghilang Bekas Jerawat ampuh dengan cream walet ini yaitu bersihkan terlebih dahulu wajah anda dengan air bersih, setelah itu keringkan dengan handuk, kemudian oleskan cream walet pada wajah secara merata. Cream ini dapat digunakan untuk sehari 2 kali pada pagi hari dan pada malam hari. krim penghilang bekas jerawat ini mudah anda dapatkan di apotik dan toko – toko obat. Harga cream walet ini cukup relatif terjangkau sekitar Rp 15.000 sampai Rp 25.000.

5. Cream herbal zhuchi Menghilangkan Bekas Jerawat

Cream yang satu ini merupakan cream yang berbahan herbal seperti susu kambing, minyak zaitun dan propolis yang aman digunakan untuk jenis kulit apa saja. Seperti yang sudah diketahui bahwa minyak zaitun memiliki manfaat dapat melembabkan kulit, mencegah penuaan dini juga mampu menghilangkan bekas jerawat dan memutihkan wajah, sedangkan untuk susu kambing sendiri bermanfaat melembutkan kulit, memutihkan dan mencerahkan kulit, selain itu juga mengobati jerawat, membantu regenerasi kulit serta dapat mencegah terjadinya kanker kulit, sementara itu propolis juga sebagai anti aging yang dapat mencegah penuaan dini, meremajakan kembali kulit wajah juga ampuh mengobati jerawat dan bekasnya, khasiat lain dari propolis dapat mengembalikan peran kolagen sehingga kulit wajah kembali kelastis dan kenyal sehingga menjadikan wajah lebih berseri, putih dan halus. Dengan berbagai manfaat dan kandungan yang terdapat dalam cream herbal zhuchi dapat digunakan untuk menghilangkan jerawat dan memutihkan wajah.
Pemakaian Cream Penghilang Bekas Jerawat ini yaitu oleskan secara merata pada wajah anda yang sebelumnya wajah sudah dibersihkan dan dikeringkan, penggunaan krim ini sehari 2 kali pada pagi hari dan malam hari. Harga dari cream ini sebesar Rp 100.000, anda mendapatkan cream dan juga sabun herbal zhuchi. Cream ini dapat anda beli di apotik dan toko obat, juga bisa secara online. Baca juga perawatan wajah lainnya: Merk Masker Untuk Menghilangkan Bekas Jerawat Dan Komedo Sariayu, Jafra Dan Pond’s Flawless White.

6. Meilibahenling Menghilangkan Bekas Jerawat

Cream yang satu ini sangat ampuh untuk menghilangkan bekas jerawat dan juga bekas luka, meilibahenling terbuat dari 100% bahan alami ramuan dari china yang memiliki formula baru dengan komposisi minyak ular yang tentunya sudah dikenal lama untuk memudarkan, menghilangkan bekas jerawat dan bekas luka lainnya serta dapat menghaluskan kulit. Dengan kandungan minyak ular, glycerin, aloe picked oil, snake guts dan reesen mishap was leave, sehingga cream ini dapat bermanfaat untuk menghilangkan bekas jerawat, menghilangkan bekas cacar, menghilangkan bekas luka jatuh, terkan benda panas, terkena benda tajam dan akibat tergores atau tercakar.

Cara pemakaian meilibahenling sebagai Cream Penghilang Bekas Jerawat untuk pria dan wanita ini cukup mudah, yaitu oleskan cream meilibahenling pada wajah secara merata, pengolesannya sesering mungkin sekitar setiap 1 atau 2 jam sekali dengan pengolesan minimal 5 sampai dengan 10 kali olesan. Harga dari cream meilibahenling yang dapat anda beli di apotik ini hargnyaa sekitar Rp 65.000 sampai Rp 75.000.
Itulah beberapa Cream Penghilang Pemutih Wajah dan Bekas Jerawat di apotik, yang dapat anda gunakan untuk masalah kulit wajah sehingga anda terbebas dari bekas jerawat dan wajah yang kusam. Impian memiliki kulit wajah yang bersih, halus, lembut, berseri, putih dan bersih sudah bisa anda dapatkan hanya dengan membeli cream yang ada di apotik. Namun, perlu diperhatikan bila anda membeli cream di apotik pastikan cream tersebut ada izin BPOM sehingga terbukti keamanannya. Sekian penjelasan dar kami http://ift.tt/2iiBpo0 dan Selamat mencoba.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar